Penulisan karya sastra yang bercorak Hindu-Buddha mengalami perkembangan yang sangat pesat pada masa kekuasaan kerajaan ....
A. Kediri B. Singhasari
C. Mataram
D. Sriwijaya
E. Majapahit
Pembahasan:
Karya sastra bercorak Hindu-Budha mengalami perkembangan pesat pada masa Kerajaan Kediri. Raja yang memerintah Kerajaan Kediri pada saat itu adalah Jayabaya. Adapun karya sastra peninggalan dari Kerajaan Kediri antara lain: Hariwangsa dan Gatotkaca Sraya karya Mpu Panuluh, Smaradhana karya Mpu Dharmaja, Lubdaka dan Wrtasancaya karya Mpu Tanakung, dan Kresnayana karya Mpu Triguna
********
Kunci Jawaban: Penulisan karya sastra yang bercorak Hindu-Buddha mengalami perkembangan yang sangat pesat pada masa kekuasaan kerajaan .... A. Kediri
0 Comments: