Kamis, 15 November 2018

Tugas utama AFNEI


Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasu tugas AFNEI di Indonesia adalah… .
A. menerima penyerahan kekuasaan dari Jepang
B. melucuti dan memulangkan pasukan Jepang
C. memelihara kondisi damai
D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia
E. mencari informasi tentang penjajah perang

Pembahasan:


Allied Forces Netherlands East Indies (AFNEI) merupakan pasukan dari Sekutu yang bertugas di Indonesia. Tugas utama AFNEI, yaitu sebagai berikut:
  • Menerima penyerahan tentara Jepang tanpa syarat, melucuti, dan mengembalikan mereka ke tanah airnya.
  • Membebaskan tawanan perang dan interniran Sekutu atau Allied Prisoners and War Internees (APWI).
  • Menjaga keamanan dan ketertiban sehingga memungkinkan pemerintahan sipil berfungsi kembali.
  • Mencari keterangan tentang penjahat perang dan meng adilinya di depan pengadilan Sekutu.  

***********
Kunci jawaban: Pasukan Sekutu akan mengambil alih Indonesia setelah kekelahan Jepang dalam Perang Asia Pasifik. Sekutu kemudian mengirim AFNEI ke Indonesia. Berikut ini yang bukan termasu tugas AFNEI di Indonesia adalah… . D. menjalankan pemerintahan militer di Indonesia




Previous Post
Next Post

0 Comments: